English English Bahasa Indonesia Indonesia

BERITA &

DOKUMENTASI

Faith & Work Seminar

STT Bandung bersama dengan STT SAAT, STT Amanat Agung, dan STT Reformed Indonesia dan sejumlah penggiat pelayanan dunia kerja mengadakan Seminar Faith and Work dan peluncuran Theology of Work Indonesia pada hari Sabtu, 12 April 2025 bertempat di gedung INews Jakarta....

Little STEP Batch 4

Pelatihan Little STEP (Sunday School Teachers' Equipping Program) Batch 4 dilaksanakan setiap hari Sabtu dari 1 Februari 2025 hingga 17 Mei 2025 secara online via ZOOM. Pelatihan Little STEP memperlengkapi para guru dan guru Sekolah Minggu dengan dasar-dasar Alkitab...

Hackaton

Hackaton diselenggarakan oleh Impact Hub - STTB, pada 15-17 November 2024 di wisma shalom. Acara ini diselenggarakan untuk menumbuhkan kesadaran misi integral gen Z dengan mengajak peserta (mahasiswa & alumni muda dari berbagai bidang ilmu: IT, bisnis, sd teologi)...

TEACHING WITH TECH: Pembelajaran menyenangkan menggunakan teknologi

Teaching with Tech, dalam workshop ini, Kak Meidy Harimisa (pegiat pelayanan anak, pendiri Tim Ceria Indonesia, dan salah satu pengajar dalam kelas “Semua Anak Bisa Bercerita”) mengajarkan bagaimana mempersiapkan bahan ajar Sekolah Minggu dengan kreatif dan menggunakan teknologi terkini namun sederhana.

Webinar and Call For Paper, Urban Mission and Theology

Acara webinar dan call for paper, dengan tema Urban Mission and Theology. Sebagai salah satu rangkaian acara UMC 2023, webinar ini membahas mengenai isu-isu dalam pelayanan di Perkotaan, seperti dunia kerja, ekologi, kemiskinan, gap generasi, dan lain sebagainya.  

Berkunjung dan Merawat Alam Dalam Kelas Teologi Ekologi

Teologi Ekologi adalah satu kajian teologi yang secara khusus menyoroti isu-isu kerusakan lingkungan dan upaya penanganannya dari perspektif teologi. Mahasiswa S.Th STTB diajak untuk berkunjung ke Tebing Keraton dan Hutan Raya Bandung, untuk melihat langsung kondisi alam di Indonesia, dan mengaplikasikan salah satu nilai teologi ekologi dengan menanam pohon.