English English Bahasa Indonesia Indonesia
KATEGORI

Format

Lahirnya Normal Baru di Keluarga, Sekolah, dan Gereja

Lahirnya Normal Baru di Keluarga, Sekolah, dan Gereja

Setelah mengikuti PSBB selama hampir dua bulan, rata-rata keluarga di Indonesia harus beradaptasi dengan kondisi baru yang hadir di rumah. Sebuah kondisi dimana orangtua bekerja dari rumah dan anak-anak juga harus belajar dari rumah menciptakan sebuah lingkungan yang baru dimana relasi yang terjadi antar anggota keluarga dan bahkan pola serta gaya hidup ikut mengalami perubahan.

Menjalani Kehidupan di Era “NEW NORMAL”

Menjalani Kehidupan di Era “NEW NORMAL”

Manusia diciptakan untuk menjadi subyek perubahan, bukan sebaliknya. Sebagai makhluk yang diciptakan segambar dengan Allah, dan diberi tugas untuk meneruskan karya Allah dalam mengembangkan peradaban (Kej 1:27-28), manusia diberikan kemampuan untuk berpikir, mempelajari dan mengelola situasi yang terus berubah, dan mengembangkannya lebih jauh.